Ciptakan Berbagai Trobosan G20 RI untuk Pemulihan Ekonomi Global

Ciptakan Berbagai Trobosan G20 RI untuk Pemulihan Ekonomi Global

Indonesia juga harus mengedepankan representasi yang setara. Hal ini dilakukan dengan mengundang perwakilan negara berkembang dan negara-negara yang terdampak dari isu global, misalnya negara di kawasan Pasifik sebagai yang paling merasakan dampak dari kenaikan tinggi air laut. Komunikasi rutin yang baik juga sudah dibangun dengan semua Sherpa di G20. Hal ini penting untuk menjaga kepercayaan global terhadap kepemimpinan Indonesia dalam G20. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: