MoU dengan Universitas Terbuka Jambi, Pj Bupati Bachyuni Diminta jadi Narasumber

Jumat 14-07-2023,16:05 WIB
Reporter : Junaidi
Editor : Gita Savana

“Beberapa perguruan tinggi sudah kita lakukan kerjasama baik menyangkut dunia pendidikan tetapi juga termasuk kualitas tenaga pengajar dan sarana belajar yang memadai,” katanya.

BACA JUGA:Resep dan Cara Buat Telur Orak Arik Kecap, Simpel dan Nikmat

BACA JUGA:6 Zodiak yang Suka Menikmati Weekend untuk Me Time

Kerjasama ini tidak saja dengan universitas yang ada di provinsi Jambi seperti Universitas Jambi, Universitas Islam Negeri Jambi tetapi juga sudah bekerja sama dengan universitas di luar provinsi Jambi, yang saat ini baik yang sudah ditandatangani maupun masih dalam tahap pembuatan draft kesepakatan MoU-nya.

“Baru-baru ini kami sudah menandatangani MOU dengan lembaga dunia pendidikan yaitu Tanoto Foundation yang merupakan yayasan yang bergerak di dunia pendidikan dan peningkatan kualitas sumber daya manusia serta berpartisipasi aktif terhadap upaya pencegahan program pemerintahan mengatasi stunting yang sudah kami lakukan kerjasama selama 2 tahun ini dan tentunya hal ini juga kami lakukan dengan pihak-pihak dunia pendidikan yang berkontribusi dan berkomitmen terhadap pemerintah Kabupaten Muaro Jambi,” kata Pj bupati. *

Kategori :